PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN E-MODUL BERBASIS FLIP PDF PROFESSIONAL PADA MATA PELAJARAN KONSTRUKSI JALAN DAN JEMBATAN SMK NEGERI 11 MALANG

Galih Rangga Wijaya, Tri Kuncoro, Muhammad Aris Ichwanto

Abstract


Penggunaan teknologi berdampak terhadap kualitas pendidikan. Hal tersebut disebabkan saat proses pembelajaran memerlukan media penunjang untuk meningkatkan pembelajaran, namun proses pembelajaran masih tergolong monoton dan kurangnya bahan ajar yang disediakan dari pihak sekolah. Sehingga dengan berbagai masalah tersebut mengakibatkan siswa kurang aktif dan pembelajaran menjadi kurang efektif. Oleh karena itu tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengembangkan dan menguji coba kelayakan Media Pembelajaran E-Modul berbasis Flip PDF Professional sebagai solusi untuk mengatasi permasalahan tersebut. Penelitian ini menggunakan metode R&D yang menerapkan model Borg & Gall (1983), karena memiliki 10 tahapan yang mudah diikuti langkah-langkahnya dan dapat disesuaikan dengan kebutuhan peneliti. Hasil akhir produk berupa Media Pembelajaran E- Modul Berbasis Flip PDF Professional Pada Mata Pelajaran Konstruksi Jalan Dan Jembatan yang telah diuji validitas. Didapatkan hasil validasi dari kedua ahli materi sebesar 89,35%, ahli media sebesar 98.7%, uji coba kelompok kecil sebesar 86.46% dan kelompok besar sebesar 84.2%, berdasarkan hasil uji dari beberapa validator tersebut termasuk kategori sangat valid yang ditunjukkan dengan nilai A pada tabel interpretasi kelayakan yang berarti sudah layak untuk digunakan dalam proses pembelajaran.


Full Text:

PDF

References


Akhmadi, L., Herlambang, A. D., & Wijoyo, S. H. (2019). Pengembangan E-Modul Pada Mata Pelajaran Komputer Dan Jaringan Dasar Untuk Kelas X Program Keahlian Teknik Komputer Dan Jaringan Di Smk Negeri 2 Malang Dengan Model Pengembangan Four-D. Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi Dan Ilmu Komputer, 3. Http://J-Ptiik.Ub.Ac.Id

Ariyati, Y., & Nadizar, F. (2021). Sparkol Videoscribe Sebagai Media Pembelajaran Pada Mata Pelajaran Konstruksi Jalan Jembatan Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. . . Volume, 7.

Azizah, H. P., Hafiza, N., & Ilhami, A. (2022). Pengembangan E-Modul Ipa Smp Berbasis Socio Scientific Issues (Ssi): Systematic Review. Urnal Pendiidkan Indonesia: Teori, Penelitian Dan Inovasi.

Borg, W. R., & Gall, M. D. G. (1983). Educational Research: An Introduction. Dalam In: New York Longman.

Efendi, R. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran E-Modul Berbasis Aplikasi Flip Pdf Profesional Untuk Meningkatkan Kemandirian Dan Hasil Belajar Ranah Kognitif Peserta Didik Sma Pada Mata Pelajaran Fisika.

Ellysia, A., & Irfan, D. (2021). Pengembangan E- Modul Dengan Flip Pdf Professional Pada Mata Pelajaran Dasar Listrik Dan Elektronika. Voteteknika (Vocational Teknik Elektronika Dan Informatika), 9(3), 91. Https://Doi.Org/10.24036/Voteteknika. V9i3.113525

Febrianti, F. A. (2021). Pengembangan Digital Book Berbasis Flip Pdf Professional Untuk Meningkatkan Kemampuan Literasi Sains Siswa. Caruban: Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan Dasar, 4(2), 102. Https://Doi.Org/10.33603/Caruban.V4i 2.5354

Latifah, N., Ashari, & Kurniawan, E. S. (2020). Pengembangan E-Modul Fisika Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Peserta Didik. 01.

M Nur, Y., Pulungan, A. B., & Hamdani, H. (2020). Pengaruh Mata Pelajaran Produktif Terhadap Prestasi Prakerin Siswa Kelas Xii Smk Negeri 1 Bukittinggi. Jtev (Jurnal Teknik Elektro Dan Vokasional), 6(2), 181. Https://Doi.Org/10.24036/Jtev.V6i2.108 740

Maharcika, A. A. M., Suarni, N. K., & Gunamantha, I. M. (2021). Pengembangan Modul Elektronik (E-Modul) Berbasis Flipbook Maker Untuk Subtema Pekerjaan Di Sekitarku Kelas Iv Sd/Mi. Pendasi: Jurnal Pendidikan Dasar Indonesia, 5(2), 165–174.

Https://Doi.Org/10.23887/Jurnal_Pend as.V5i2.240

Malik, A., & Oktaviani. (2021). Pembuatan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Prezi Pada Mata Pelajaran Kontruksi Dan Jembatan Di Kelas Xi Dpib Smkn2 Solok.

Mulwanti, E., & Ningsih, Y. L. (2022). Pengembangan E-Modul Menggunakan Flipbook Maker Pada Materi Matriks Untuk Siswa Sma. Jurnal Pendidikan Dan Konseling, 4(1).

Oktaviara, R. A., & Pahlevitaviara, T. (2019). Pengembangan E-Modul Berbantuan Kvisoft Flipbook Maker Berbasis Pendekatan Saintifik Pada Materi Menerapkan Pengoperasian Aplikasi Pengolah Kata Kelas X Otkp 3 Smkn 2 Blitar. Jurnal Pendidikan Administrasi Perkantoran, 61.

Puspitasari, D. I. (2020). Pengembangan Digital Flipbook Kvisoft Maker Dalam Pembelajaran Membaca Pemahaman Siswa Tunarungu.

Rahayu, D. C., Hamid, A., Salehuddin, M., & Wahyudi, W. E. (2020). Pengembangan E Modul Berbasis Blended Learning Pada Materi Hadits Tentang Niat Di Madrasah Ibtidaiyah.

Sa’diyah, K. (2021). Pengembagan E-Modul Berbasis Digital Flipbook Untuk Mempermudah Pembelajaran Jarak Jauh Di Sma. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(4), 1298–1308. Https://Doi.Org/10.31004/Edukatif.V3i 4.561

Sapriyah. (2019). Media Pembelajaran Dalam Proses Belajar Mengajar. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Fkip, 2(1), 470–477.

Seruni, R., Munawaoh, S., Kurniadewi, F., & Nurjayadi, M. (2019). Pengembangan Modul Elektronik (E-Module) Biokimia Pada Materi Metabolisme Lipid Menggunakan Flip Pdf Professional. Jtk (Jurnal Tadris Kimiya), 4(1), 48–56.

Https://Doi.Org/10.15575/Jtk.V4i1.4672 Utami, W. T., & Yuwaningsih, D. A. (2020). Analisis Kebutuhan Pengembangan E-Modul Pada Pokok Bahasan Turunan Menggunakan Kvisoft Flipbook Maker Pro Untuk Siswa Sma Kelas Xi.

Watin, E. (2017). Efektivitas Penggunaan E-Book Dengan Flip Pdf Professional Untuk Melatihkan Keterampilan Proses Sains.

Widyaningrum, P., & Patrikha, F. D. (2021). Pengembangan E-Modul Dengan Flipbook Maker Kd 3.6 Menganalisis Perilaku Konsumen Dalam Bisnis Ritel Kelas Xi Bdp Di Smk Negeri 2 Tuban. 9(1).

Wijayanti, K., & Ghofur, M. A. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran E- Modul Bank Dan Sistem Pembayaran Berbasis Android Untuk Peserta Didik Kelas X.

Yulia Aftiani, R., Khairinal, K., & Suratno, S. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran E-Book Berbasis Flip Pdf Professional Untuk Meningkatkan Kemandirian Belajar Dan Minat Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi Siswa Kelas X Iis 1 Sma Negeri 2 Kota Sungai Penuh. Jurnal Manajemen Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 2(1), 458–470. Https://Doi.Org/10.38035/Jmpis.V2i1.5 83

Yuliawati, L., Aribowo, D., & Hamid, M. A. (2020). Analisis Kebutuhan Pengembangan Media Pembelajaran E-Modul Berbasis Adobe Flash Pada Mata Pelajaran Pekerjaan Dasar Elektromekanik. 05.

Zaharah, Z., Yelianti, U., & Asra, R. (2018). Pengembangan Modul Elektronik Dengan Pendekatan Saintifik Materi Sistem Peredaran Darah Pada Manusia Untuk Siswa Kelas Viii. Edu-Sains: Jurnal Pendidikan Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam, 6(1), 25–33. Https://Doi.Org/10.22437/Jmpmipa.V6i 1.5270




DOI: https://doi.org/10.24114/ebjptbs.v9i2.61384

Article Metrics

Abstract view : 44 times
PDF - 51 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Educational Building
Jurnal Pendidikan Teknik Bangunan dan Sipil

Jurusan Pendidikan Teknik Bangunan, Fakultas Teknik Universitas Negeri Medan. Indonesia

Jalan Willem Iskandar, Pasar V Medan Estate
Kotak Pos 1589 Medan 20221 Sumatera Utara
Telp. (061) 6613365 Fax. (061) 6614002 / 6613319

E-mail : ptbunimed@gmail.com

 

 
 
 
 
 
 
 
 
Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.