IMPLEMENTASI STRATEGI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATA KULIAH RANGKAIAN LISTRIK 2 MAHASISWA JPTE UNIMED
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: perbedaan hasil belajar Rangkaian Listrik 2 mahamahasiswa yang dibelajarkan dengan strategi pembelajaran kooperatif tipe NHT dengan mahamahasiswa yang dibelajarkan dengan strategi pembelajaran ekspositori. Penelitian ini dilakukan pada mahasiswa semester V T.P. 2012/2013 JPTE Unimed. Metode penelitian yang digunakan adalah quasi eksperimen dengan taraf signifikansi a = 0,05 Temuan penelitian menunjukkan: Terdapat perbedaan hasil belajar Rangkaian Listrik II antara mahasiswa yang diajar dengan strategi pembelajaran kooperatif tipe NHT (SPNHT) dibandingkan
dengan strategi pembelajaran ekspositori (SPekspositori), th sebesar 4,95 dan tt sebesar 1,99 untuk taraf signifikansi α = 0.05. Berdasarkan hasil perhitungan
didapat th (4,95) > tt (1,99).
Kata Kunci: Strategi pembelajaran kooperatif tipe NHT, ekspositori, dan hasil belajar Rangkaian Listrik 2.
Full Text:
PDFArticle Metrics
Abstract view : 55 timesPDF - 57 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.