ANALISIS KETERAMPILAN MOTORIK KASAR PADA SENAM IRAMA DI TK

Mutiara Manik, Damaiwaty Ray, Wan Nova Listia, Jasper Simanjuntak

Abstract


Permasalahan dalam penelitian ini adalah anak masih mengalami kesulitan dalam melakukan keterampilan motorik kasar seperti berlari, menaiki tangga, kemudian anak belum mampu melakukan gerakan koordinasi kaki-tangan yaitu melempar, dan menendang.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keterampilan motorik kasar pada senam irama di kelompok b TK Bunda Lely T.A.2019/2020. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif deskriptif dengan sampel 5 orang anak. Adapun data tentang keterampilan motorik kasar diperoleh melalui observasi dan dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa keterampilan motorik kasar pada senam irama di kelompok B TK Bunda Lely memperoleh rata-rata sebanyak 3,38 dengan kategori baik. Keterampilan motorik kasar pada senam irama responden A memiliki capaian nilai rata-rata keseluruhan sebesar 3,25 dengan kategori baik. Keterampilan motorik kasar pada senam irama responden B memiliki capaian nilai rata-rata keseluruhan sebesar 3,33 dengan kategori baik. Keterampilan motorik kasar pada senam irama responden C memiliki capaian nilai rata-rata keseluruhan sebesar 3,4 dengan kategori baik. Keterampilan motorik kasar pada senam irama responden D memiliki capaian nilai rata-rata keseluruhan sebesar 3,53 dengan kategori baik. Keterampilan motorik kasar pada senam irama responden E memiliki capaian nilai rata-rata keseluruhan sebesar 3,53 dengan kategori baik.

Full Text:

PDF

References


Albani Sinulingga dan Nono Hardinoto. 2014. Teori Dasar Motor Kontrol Dalam pendidikan Jasmani dan Olahraga Pada Usia Dini. Medan: Unimed Press.

Bambang, Sujiono.2007. Metode pengembangan Fisik. Jakarta : Universitas Terbuka

Helmawati.2015.Mengenal dan memahami PAUD.Bandung: Remaja Rosdakarya.

Jorades, Majasim dan L.Sinaga.2010. Pendidikan Jasmani. Medan : Monoro.

M.Ramli.2005.Pendampingan Perkembangan Anak Usia Dini. Jakarta: Direktorat

Purwanto. 2008. Metodologi Penelitian Kuantitatif. Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung : Alfabeta.

Sumanto dan Sukiyo. 2011. Senam. Jakarta: Depdikbud Ditjen Dikti P2TK.

Samsudin.2007.Pembelajaran Motorik di Taman Kanak-Kanak.Jakarta: Litera

Sujiono, Sumantri, dan Titi. 2014. Hakikat Perkembangan Motorik Anak. Jakarta : Universitas Terbuka

Sukmadinata, Nana Syaodih. 2013. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung Remaja Rosdakarya

Sunardi dan Sunaryo. 2007. Intervensi Dini Anak Berkebutuhan Khusus. Jakarta:Depdiknas.

Ananditha, Aries Candra.2017. Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Perkembangan Motorik Kasar Pada Anak. Jurnal Keperawatan Muhammadiyah.Vol.2.No.1.Hal 109-118

Firdaus Agni, Yuyun Yulianingsih dan Tuti Hayati.2018. Upaya Meningkatkan Keterampilan Motorik Kasar Melalui Kegiatan Senam

Ritmik. Jurnal Pendidikan Raudhatul Athfal. Vol.1. No.1. Hal 26-38.

Ghita Cahyati, Aunurrahman, Dian Miranda. 2020.Strategi Pembelajaran Senam Irama Anak Usia 5-6 Tahun Di Tk Raudhatul Muhtadin. Vol.9.No.1.Hal 1-11

Irfah Damanik dan Nurmaniah. 2017. Pengaruh Senam Irama terhadap Perkembangan Motorik Kasar Anak Usia 5-6 Tahun di RA.Fastabiqul Khairat PTPN II Kabupaten Langkat TA.2016-2017. Jurnal Usia Dini.Vol.3. No.1. Hal 12-21.

Latinulu S dan Vita Kartik.2002.. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kemampuan Motorik Anak Usia 12-18 Bulan Di Keluarga Miskin Dan Tidak Miskin.Jurnal penelitian gizi dan makanan. Vol.25.No.2.

Siagawati, Myka .2013. Meningkatkan Koordinasi Gerak Kaki, Tangan, dan Kepala Anak melalui Kegiatan Gerak Berirama pada Kelompok B TK Dharma Wanita Kwaraan Lendah Kulon Progo Tahun Ajaran 2012/ 2013. Journal UNY. Vol 2.No.7

Pahlita.2018. Upaya meningkatkan Keterampilan Motorik Kasar Anak Kelompok B melalui senam Irama Di TK Aba Sungapan Tirtorahayu Galur Kulon Progo. Jurnal Student UNY. Vol.VII .No.4.

Rizkya, Nidhi. 2014. Pengaruh Senam Irama Terhadap Perkembangan Motorik Kasar Anak Kelompok B Di TK AL-Fitroh. Jurnal Mahasisa Unesa. Vol.2 No.5. Hal 1-6.

Setyaningrum . 2013. Meningkatkan Keterampilan Motorik Kasar Anak Kelompok B Melalui

Senam Irama Di Tk Dharma Wanita Ii Candimulyo Kecamatan Kedu Kabupaten Temanggunge-Jurnal kependidikan Vol 2. No.8.

Sasi, Dewi Nawang. 2011. Meningkatkan Kemampuan Gerak Dasar Dan Kognitif Anak Melalui Senam Irama. Portal Jurnal UPI. Edisi khusus. No 1. Hal 46-52




DOI: https://doi.org/10.24114/jefa.v9i2.44445

Article Metrics

Abstract view : 117 times
PDF - 40 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Publisher :
Program Studi Pendidikan Luar Sekolah Universitas Negeri Medan
Jalan William Iskandar Pasar V Medan Estate, Kota Medan
Gedung 72 Lantai 2 Fakultas Ilmu Pendidikan
https://jurnal.unimed.ac.id/2012/index.php/jefa/index