Stimulasi Kecerdasan Linguistik Melalui Metode Proyek

Dita Aulia

Abstract


Tujuan literatur untuk memberikan gambaran metode proyek terhadap proses stimulasi kecerdasan linguistik anak usia 4-5 tahun. Kecerdasan linguistik adalah kecerdasan bahasa kecerdasan dalam mengolah kata atau kemampuan menggunakan kata secara efektif baik secara lisan maupun tertulis. Metode proyek adalah Metode proyek adalah salah satu metode yang digunakan untuk melatih kemampuan anak memecahkan masalah yang dialami anak dalam kehidupan sehari-hari. Berdasarkan hasil literature dapat disimpulkan stimulasi kecerdasan linguistic melalu kegiatan dan penggunaan media sesuai dengan kegiatan stimulasi kecerdasan linguistic, dan metode yag sering digunakan adalah metode bercerita dan bermain. Melalui metode bercerita saja tidak cukup dalam proses stimulasi, dilakukan uji coba menggunakan metode proyek

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.24114/jbrue.v5i2.23019

Article Metrics

Abstract view : 297 times
PDF - 487 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 

ALAMAT REDAKSI:

Program Studi PG- PAUD FIP UNIMED

Jl. Willem Iskandar Pasar V Medan Estate

Email : bungarampaiunimed@gmail.com

 

Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.
slot gacor slot