PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN SCIENTIFIC INQUIRY TERHADAP KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA PADA MATERI POKOK SUHU DAN KALOR

Heline Putri, Mara Bangun Harahap

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran Scietific Inquiry terhadap keterampilan proses sains siswa pada materi pokok Suhu dan Kalor. Metode penelitian adalah quasi eksperimen dengan desain control group pretest-postest design. Sampel penelitian ini diambil dengan teknik cluster random sampling yang terdiri dari dua kelas yaitu kelas eksperimen dan kelas kontrol. Hasil analisa data  pretes diperoleh rata-rata kelas eksperimen 20,93 dengan standard deviasi 5,297 dan rata-rata kelas kontrol 20,80 dengan standard deviasi 5,270. Pada uji normalitas dan homogenitas kedua kelas berdistribusi normal dan homogen artinya kedua kelas memiliki kemampuan awal yang sama. Selanjutnya dilakukan postes pada kedua kelas. Untuk kelas eksperimen diperoleh rata-rata 82,13 dengan standard deviasi 5,480 dan untuk kelas kontrol diperoleh  rata-rata 70,73 dengan standard deviasi 5,240. Hasil  penelitian menunjukkan keterampilan proses sains siswa dengan model pembelajaran Scientific Inquiry lebih tinggi dari pada keterampilan proses sains siswa dengan pemeblajaran konvensional. Hasil uji t postes diperoleh thitung > ttabel = 8,261>1,671.  sehingga Ha diterima yang menunjukkan pengaruh model pembelajaran Scientific Inquiry terhadap keterampilan proses sains siswa pada materi Suhu dan Kalor di kelas XI semester I SMA Swasta Santa Maria Medan.


Keywords


Model Pembelajara; Scientific Inquiry; Keterampilan Proses Sains.

Full Text:

PDF

References


Hussain, A., Azeem, M., & Shakoor, A., (2011), Physics Teaching Methods: Scientific Inquiry Vs Traditional Lecture, International Journal of Humanities and Social Science, 1 (19) : (269-276)

Hutahaean, R., Harahap, M.B., dan Derlina. (2017). The Effect of Scientific Inquiry Learning Model Using Macromedia Flash on Student’s Concept Understanding and Science Process Skills in Senior High School. IOSR Journal of Research Metthod in Education. Volume 7, Issue 4, hal:(29-37)

Istarani, (2014), 58 Model Pembelajaran Inovatif, Media Persada, Medan

Joyce, B, Weil, M, & Calhoun, E., (2016), Models of Teaching Eight Edition, Pustaka Belajar, Yogyakarta

Mulyasa, E., (2003), Strategi Pembelajaran, Bumi Aksara, Jakarta

Ngalimun, (2014), Strategi Dan Model Pembelajaran, Aswaja Presindo, Yogyakarta

Latifah, S., & Komikesari, H., (2017), Efektivitas Strategi REACT (Relating, Experiencing, Applying, Cooperating, Transfering) Terhadap Hasil Belajar dan Keterampilan Proses Sains di SMP N 22 Bandar Lampung, Jurnal Penelitian Pembelajaran Fisika, 8 (2) : (101-108)

Lederman, Norman G. (2013). Nature of Science and Scientific Inquiry as Contexts for the Learning of Science and Achievment of Scientific Literacy. International Journal of Education in Mathematics, Science and Technology, Volume 1, No3 , hal:(138-147)

Sahyar & Febriani Hastini Nst. (2017). The Effect of Scientific Inquiry Learning Model Based on Conceptual Change on Physics Cognitive Competence and Science Process Skill (SPS) of Students at Senior High School. Journal of Education and Practice, Volume 8, No 5, hal:(120-126)

Siagian, H., Bukit, N., & Derlina, (2016), Efek Model Inquiry Training Menggunakan Macromedia Flas Dan Kemampuan Berpikir Kreatif Terhadap Keterampilan Proses Sains, Jurnal Pendidikan Fisika, 5 (1) : (18-25)

Sihotang, Dian C.N. (2014). Analisis Model Pembelajaran Scientific Inquiry Dan Sikap Ilmiah Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Pelajaran Fisika. Jurnal Pendidikan Fisika.Volume 3, No 2, hal: (22-25)

Silitonga, P., Harahap, M. B., dan Derlina, (2016), Pengaruh Model Pembelajaran Inquiry Training dan Kreativitas Terhadap Keterampilan Proses Sains, Jurnal Program Studi Pendidikan Fisika Program Pascasarjana Unimed, 5 (1): (25-48)

Tawil, M., dan Liliasari, (2005), Membangun Keterampilan Berpikir Manusia Indonesia Melalui Pendidikan Sains. Pidato Pengukuhan Guru Besar Tetap dalam Ilmu Pendidikan IPA, Universitas Pendidikan Indonesia

Trianto, (2016), Mendesain Model Pembelajaran Inovatif – Progresif, Kencana Prenada Media Group, Surabaya

Wahyuni, A., & Nurul, R., (2016), Penerapan Model Pembelajaran ROPES (Review, Overview, Presentation, Exercise, Summary) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Fisika Pada Materi Alat-Alat Optik Di Kelas X IA-1 SMA Negeri 4 Banda Aceh, Jurnal Ilmiah Mahasiswa (JIM) Pendidikan Fisika, 1 (4) : (238-244)




DOI: https://doi.org/10.24114/jiaf.v4i4.12555

Article Metrics

Abstract view : 373 times
PDF - 600 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

P-ISSN : 2461-1247     |       E-ISSN : 2477-5142

Flag Counter