STUDI LITERATUR KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF MATEMATIKA SISWA MELALUI PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH PENDEKATAN OPEN-ENDED

Angel Roito Sinaga, Sahat Saragih .

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil analisis penerapan pendekatan open-ended dan seberapa besar pengaruhnya dalam meningkatkan kemampuan berpikir kreatif matematika siswa. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan metode penelitian studi kepustakaan atau Library Research dan data yang digunakan meruupakan data sekunder. Penelitian ini dilaksanakan di Digital Library Universitas Negeri Medan selama bulan Oktober-Desember 2021. Peneliti memilih dan mereduksi 8 jurnal sebagai sumber literatur atau referensi yang terkait dengan penelitian ini. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis diperoleh bahwa berrdasarkan jurnal  penelitian, pendekatan open-ended dalam pembelajaran matematika mampu meningkatkan kemampuan berpikir kreatif matematika siswa. dan berdasarkan jurnal penelitian eksperimen pendekatan open-ended berpengaruh positif dibandingkan dengan pembelajaran langsung dalam peningkatan kemampuan berpikir kreatif. Adapun rata-rata nilai effect size yang diperoleh sebesar 0,74 yang tergolong dalam kategori sedang

 

Kata kunci: Pendekatan Open-Ended, Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis,

                      Proses Jawaban Siswa

ABSTRACT

 

This study aims to determine the results of the analysis of the application of an open-ended approach in improving students' mathematical creative thinking skills. This type of research is qualitative research with library research research methods and the data used are secondary data. This research was conducted at the Digital Library of Medan State University during September-December 2021. Researchers selected and reduced 8 journals as sources of literature or references related to this research. Based on the results of research and analysis, it is found that the application of the open-ended approach can improve students' mathematical creative thinking skills, and based on the results of research journals the open-ended approach has a positive effect compared to ordinary learning in increasing thinking creative thinking skills. As for the average effect size value obtained is 0,74 which belongs to the medium category.

 

Keywords: Open-Ended Approach, Mathematical Creative Thinking Ability, Student

                     Answer Process


Full Text:

PDF

References


Amelia, S,R dan Pujiastuti, H. 2020. Analisis Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Melalui Tugas Open-Ended. Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif. Vol.3, No.3

Astin, A,E dan Bharata,H. 2016. Penerapan Pendekatn Open-ended Dalam Pembelajaran Matematika Terhadap Kemampuan Representasi Matematis Siswa. Prosiding

Buyung. 2021. Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Siswa SMP Melalui Soal Open-Ended. Jurnal Media Pendidikan Matematika. Vol 9, No. 2.

Cahyani, D, N.; Syaban, M dan Ridha, M, R. 2019. Peningkatan Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Melalui Pembelajaran Open-Ended Pada Siswa SMP. Intermathzo. Vol.4, No.2

Dahlan, Taufiqulloh, dkk. 2017. Pengaruh Pendekatan Open-Ended Terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Mahasiswa PGSD. Pasundan Journal of Research in Mathematics Learning and Education. Vol.2, No.1

Damayanti, H,T dan Sumardi. 2018. Mathematical Creative Thinking Ability of Junior High School Students In Solving Open-Ended Problem. Journal of Research and Advances in Mathematics Education. Vol.3, No.1

Fatah, dkk. 2016. Open Ended Approach: An Effort In Cultivating Students Mathematical Creative Thinking Ability And Self-Esteem In Mathematics. Journal On Mathematics Education. Vol.7, No.1

Firdaus.; AsarI, A.R dan Qohar, Abd. 2016. Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Siswa SMA Melalui Pembelajaran Open-EndedPada Materi SPLDV. Jurnal Pendidikan. Vol.1, No.2

Hamzah, A dan Muhlisrarini. 2014. Perencanaan Dan Strategi Pembelajaran Matematika. Jakarta: Rajawali Pers

Istarani dan Ridwan, M. 2015. 50 Tipe Strategi dan Teknik Pembelajaran Kooperatif. Medan: Media Persada

Khairani, Makmun H. 2017. Psikologi Belajar. Yogyakarta: Aswaja Pressindo

Kusmayati, L dkk. 2020. Peningkatan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa Dengan Menggunakan Pendekatan Open-Ended. Jurnal Mathematics Pedagogic. Vol.4, No.2

Lince, R. 2016. Creative Thinking Ability to Increase Student Mathematical of Junior High School by Applying Models Numbered Heads Together. Journal of Education and Practice. Vol.7, No.6

Maryani, N dkk. 2019. Peningkatan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa Melalui Pendekatan Open-Ended Materi Trigonometri. Jurnal Cendekia. Vol.3, No.1

Melianingsih, N dan Sugiman. 2015. Keefektifan Pendekatan Open-Ended Dan Problem Solving Pada Pembelajaran Bangun Ruang Datar di SMP. Jurnal Riset Pendidikan Matematika. Vol.2, No.2

Miles, M dan Huberman, M. 1992. Analisis Data Kualitatif. Terjemahan: Tjejtjep Rohendi Rohidi. UI Press, Jakarta. 491 hal

Munarsih, S dkk. 2019. Pengaruh Pendekatan Open-Ended Problems Terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Matematika Siswa Pada Materi Peluang Di Kelas IX SMA Negeri 1 Rantau Utara. Jurnal Pembelajaran dan Matematika Sigma (JPMS). Vol.5, No.1

Nada, dkk. 2018. Penerapan Model Open-Ended ProblemsBerbantuan CD Pembelajaran Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa Kelas IV SD 1 Golantepus. JPSD. Vol.4, No.2

Puspitasari, Peggy. 2020. Implementasi Pendekatan Pembelajaran Open-Ended Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Siswa di SMP Negeri 2 Pancur Batu T.A. 2019/2020.

Sari, D.P. Syahputra, E., Surya, E. 2018. An Analysis of Spatial Ability and Self-Eficacy of Students in Cooperative Learning by Using Jigsaw at SMAS Muhammadiyah 8 Kisaran. American Journal of Education Research, 6(8), 1238-1244.

Setianingsih, L dan Purwoko, R,Y. 2019. Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa SMP Dalam Menyelesaikan Soal Open-Ended. Jurnal Review Pembelajaran Matematika.Vol.4, No.2

Simbolon, M., Mulyono, Surya, E., & Syahputra, E. (2017). The Efforts to Improving the Mathematical Critical Thinking Student’s Ability through Problem Solving Learning Strategy by Using Macromedia Flash. America Journal of Educational Research, 5(7), 725–731.

Siswono, T, Y, E. 2018. Pembelajaran Matematika Berbasis Pengajuan dan Pemecahan Masalah. Bandung: Remaja Rosdakarya

Sujana, Atap. 2020. Model-Model Pembelajaran Inovatif. Depok: Rajawali Pers

Sujarweni, V, W. 2014. Metodologi Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Baru Press

Supriyadi. 2016. Community Of Pracitioners: Solusi Alternatif Berbagi Pengetahuan Antar Pustakawan. Lentera Pustaka. Vol.2, No.2

Suryosubroto, B. 2009. Proses Belajar Mengajar di Sekolah. Jakarta: Rineka Cipta

Tadda, M.; Tiro, A dan Djadir. 2018. Deskripsi Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa Pada Pembelajaran Operasi Pecahan Menggunakan Pendekatan Open-Ended. Pedagogy. Vol.12, No.2

Utami, dkk. 2020. Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Siswa Melalui Pendekatan Open-Ended. Faktor Jurnal Ilmiah Kependidikan. Vol.7, No.1

Viviani Sihite, Imelda. 2019. Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Siswa dengan Pendekatan Open-Ended Berbantuan Geogebra.

Wahyudi, Suyitno, H dan Waluya, S.B. 2018. Dampak Perubahan Paradigma Baru Matematika Terhadap Kurikulum dan Pembelajaran Matematika di Indonesia. Inopendas Jurnal Ilmiah Kependidikan. Vol.1, No.1

Waluyo, A. 2018. Pengaruh Pendekatan Open-Ended Terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa Dalam Mata Pelajaran Matematika di Sekolah Dasar. Jurnal JPSD. Vol.4, No.2

Widiastuti, Y dan Putri, R. 2018. Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa Pada Pembelajaran Operasi Pecahan Menggunakan Pendekatan Open-Ended. Jurnal Pendidikan Matematika. Vol.12, No.2

Witoko, Rudi & Wardono. 2019. Analisis Model Pembelajaran Open-Ended Learning (OEL) dengan Assessment For Learning (AFL) Ditinjau dari Kreativitas Belajar Matematika. Prosiding Seminar Nasional Matematika. Vol 2

Sudjana (2005): Metode Statistika,

Tarsito, Bandung.




DOI: https://doi.org/10.24114/jpmi.v8i2.39064

Article Metrics

Abstract view : 101 times
PDF - 122 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 

Indexing By :

    

 

Flag Counter