PENGARUH METODE RESIPROKAL TERHADAP HASIL BELAJAR SHOOTING PERMAINAN SEPAK BOLA SISWA KELAS XI SMA NEGERI MEGANG SAKTI

Randa Sholihin, Hengki Kumbara, Zulpikar Ilham

Abstract


Tujuan dalam penelitian ini untuk mengetahui ada pengaruh metode resiprokal terhadap hasil belajar permainan sepak bola siswa kelas XI SMA Negeri Megang Sakti. Penggunaan metode dalam penelitian adalah metode eksperimen dengan jenis ne group desain pretest postest. Jumlah sampel yaitu 33 orang siswa kelas XI IPA 2. Teknik pengumpulan data penelitian menggunakan tes evaluasi hasil belajar shooting. Hasil penelitian menunjukkan ada pengaruh metode resiprokal terhada hasil belajar shooting permainan sepak bola siswa kelas XI IPA 2 SMA Negeri Megang Sakti karena karena thitung besar dari ttabel (3,150 > 1,680).


Keywords


Resiprokal, Shooting, Sepakbola

Full Text:

PDF

References


Junaedi, A., & Wisnu, H. (2015). Survei Tingkat Kemajuan Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan di SMK dan MA Negeri se Kabupaten Gresik. Jurnal Pendidikan Olahraga dan Kesehatan. http://ejournal.unesa.ac.id/index.php/jurnal-pendidikan-jasmani/issue/archive

Junaidi, & Yudiana, Y. (2016). Pengaruh Gaya Mengajar Resiprokal dalam Pembelajaran Permainan Bola Voli Terhadap Pengembangan Kreativitas Siswa. Jurnal Pendidkan Jasmani dan Olahraga .

Kumbara, H. (2018). Perbedaan Variasi Latihan Juggling dan Rasio Koordinasi Mata-Kaki Terhadap Hasil Kontrol Bola dari Tendangan Jarak Jauh Sepak Bola. Jurnal Ilmu Keolahgaraan (Halaman Olahraga Nusantara), Vol 1. http://dx.doi.org/10.31851/hon.v1i1.1499

Rahayu, E. T. (2013). Strategi Pembelajaran Pendidikan Jasmani. Bandung: Alfabeta.

Saputra, F., Yuanita, & Walton, P. E. (2020). Pengaruh Metode Pembelajaran Resiprokal terhadap Hasil Belajar Menendang Dengan Kaki Bagian Dalam Pada Permainan Sepak Bola Siswa Kelas X MAN1 Pangkalpinang. Jurnal Ilmu Pendidikan Jasmani Olahraga, Kesehatan dan Rekreasi, 39-42. https://doi.org/10.35438/sparta.v2i2.175

Syaleh, M. (2017). Penerapan Gaya Mengajar Resiprokal Terhadap Peningkatan Hasil Belajar Renang Gaya Bebas. Jurnal ilmia STOK Bina Guna Medan, 31 https://jurnal.stokbinaguna.ac.id/index.php/JSBG/search




DOI: https://doi.org/10.24114/jp.v5i2.29355

Article Metrics

Abstract view : 282 times
PDF - 248 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Randa Sholihin, Hengki Kumbara, Zulpikar Ilham
slot gacor slot