TINGKAT MOTIVASI PESERTA DIDIK DALAM PEMBELAJARAN PJOK DI SDS YAYASAN FAJAR INDAH
Keywords:
Motivasi belajar, Pembelajaran PJOKAbstract
Penelitian ini mengkaji motivasi peserta didik dalam pembelajaran PJOK di SDS Yayasan fajar indah. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana Motivasi Peserta Didik dalam Pembelajaran PJOK Di SDS Yayasan Fajar Indah, yang dapat dilihat pada motivasi intrinsik dan ekstrinsiknya. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah peserta didik SDS Yayasan Fajar Indah berjumlah 20 orang. Teknik pengambilan sampel diambil secara Stratified Proportional Random Sampling, dimana sampel diambil sebesar 10% dari setiap strata atau kelas yaitu 10% sehingga diperoleh sampel sebanyak 20 orang. Teknik pengambilan data dengan wawancara kepada peserta didik yang telah dipilih menjadi sampel. Teknik analisis data adalah dengan menggunakan statistik deskriptif dengan tabulasi frekuensi. Adapun hasil penelitian menunjukkan bahwa dari 20 orang peserta didik yang memperoleh hasil perhitungan kuesioner pada skor 75-78 sebanyak 3 orang (15%), yang memperoleh skor 79-82 sebanyak 2 orang (10%), yang memperoleh skor 83-86 sebanyak 8 orang (40%), yang memperoleh skor 87-90 sebanyak 6 orang (30%) dan atlet yang memperoleh hasil kuesioner dengan skor 91-94 sebanyak 1 orang (5%). Hal ini memperlihatkan peningkatan motivasi dalam PJOK juga membutuhkan dukungan dari berbagai pihak, termasuk orang tua dan komunitas sekolah, untuk membangun lingkungan yang kondusif bagi pembelajaran fisik dan kesehatan.References
A Purba, R. (2021). Media Dan Teknologi Pembelajaran (Yayasan Kita Menulis (ed.)).
Arifin, S. (2017). Peran Guru Pendidikan Jasmani Dalam Pembentukan Pendidikan Karakter Peserta Didik. Jurnal Multilateral, 16(1), 78–92.
Febianti, Y. N. (2018). Peningkatan Motivasi Belajar dengan Pemberian Reward and Punishment yang Positif. Jurnal Edunomic, 6, 93–94.
Ginanjar, A., Suherman, A., Juliantine, T., & Hidayat, Y. (2020). Pengaruh Fase Sport Education Menggunakan Bola Basket Terhadap Aktivitas Fisik Siswa Dalam Pendidikan Jasmani. Jurnal SPORTIF : Jurnal Penelitian Pembelajaran Olahraga, 6(2), 332–347.
Harahap, Z. N., Azmi, N., Wariono, W., & Nasution, F. (2023). Motivasi, Pengajaran dan Pembelajaran. Journal on Education, 5(3), 9258–9269. https://doi.org/10.31004/joe.v5i3.1732
Hartanti, M. D., Nurhasan, & Tuasikal, A. R. S. (2020). Pengaruh Pembelajaran Sirkuit Berbasis Pendekatan Saintifik Terhadap Hasil Belajar Dribble Dan Shooting Bola Basket. MULTILATERAL: Jurnal Pendidikan Jasmani Dan Olahraga, 19(2), 1–10. https://doi.org/10.20527/multilateral.v19i2.8614.g6741
Indardi, M. D. (2023). Meningkatkan Motivasi Belajar Mahasiswa terhadap Metode Pembelajaran Online melalui Penghargaan dan Hukuman. Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana, 493–499.
Iqbal, M., & Salsabila, S. (2023). Validitas dan Reliabilitas Kuesioner Kebiasaan Menonton Mukbang. Muhammadiyah Journal of Nutrition and Food Science (MJNF), 4(2), 102. https://doi.org/10.24853/mjnf.4.2.102-109
Koc, Y. (2017). The Effect of “Physical Education and Sport Cult ure” Course on the Attitudes of PreserviceClassroom Teachers towards Physical Education and Sports. International Journal of Higher Education, 6(4), 200. https://doi.org/10.5430/ijhe.v6n4p20
Lesmana, H. S. (2018). Peran Motor Educability di Dalam Meningkatan Keterampilan Olahraga Pada Pembelajaran Penjas. Jurnal Halaman Olahraga Nusantara, 1(1), 115–125. https://doi.org/10.31851/hon.v1i1.1507
Muawanah, E. I., & Muhid, A. (2021). Strategi Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Selama Pandemi Covid – 19 : Literature Review. Jurnal Ilmiah Bimbingan Konseling Undiksha, 12(1), 90–98. https://doi.org/10.23887/jjbk.v12i1.31311
Ramadhana, W & Tuasikal, A. R. S. (2018). Pengaruh Permainan Modifikasi Bola Basket Terhadap Minat Belajar Siswa Kelas V MI NU Tropodo Waru Sidoarjo. Jurnal Pendidikan Olahraga Dan Kesehatan, 06(02), 276–279.
Ramli, M. (2015). Hakikat Pendidik dan Peserta Didik. Jurnal Tarbiyah Islamiyah, 5(1), 61–85.
Santosa, J. A. (2021). Motivasi Peserta Didik dalam Mengikuti Pembelajaran Pjok di Masa Pandemi Covid-19. 9(2), 75–81.
Sardiman A.M. (2018). Interaksi dan Motivasi Belajar-Mengajar (P. P. Raja Grafindo (ed.); 24th ed.).
Yulianto, S., Roesdiyanto, & S. (2017). Analisis Perubahan Kurikulum Pada Proses Pembelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembang, 2(1), 130–140. https://doi.org/10.17977/jp.v2i1.8477
Yusuf, A. M. (2017). Metode Penelitian: Kuantitatif, Kualitatif, dan Penelitian Gabungan. In P. F. I. Mandiri (Ed.), Sustainability (Switzerland) (4th ed., Vol. 11, Issue 1). KENCANA. http://scioteca.caf.com/bitstream/handle/123456789/1091/RED2017-Eng-8ene.pdf?sequence=12&isAllowed=y%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.regsciurbeco.2008.06. 005%0Ahttps://www.researchgate.net/publication/305320484_SISTEM_PEMBETUNGAN_TERPUSAT_STRATEGI_MELESTARI
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Harry Syahputra Nasution, Muh. Ali Akbar, Kevin Ramadhan

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
- This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.