RANCANG BANGUN ALAT PRAKTIKUM EFEK HALL DAN PENENTUAN MUATAN ELEKTRON PADA MATA KULIAH FISIKA MODERN MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER ATMEGA 328

Ummu Kalsum, Andi Rosman N

Abstract


Abstrak: Telah dilakukan penelitian rancang bangun alat praktikum efek Hall dan penentuan muatan elektron menggunakan mikrokontroler Atmega 328. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membangun alat praktikum efek Hall serta penentuan muatan elektron menggunakan mikrokontroler Atmega 328. Metode yang digunakan adalah penelitian dan pengembangan (Research and Development) dengan model Borg & Gall, yang terdiri dari tujuh tahap. Hasil validasi alat menunjukkan bahwa alat yang dirancang mendapatkan nilai rata-rata 3,1 dari validator, yang menunjukkan kelayakan alat tersebut. Percobaan menggunakan alat ini melibatkan pengukuran arus dan medan magnet pada efek Hall serta arus pada LED dalam penentuan muatan elektron. Berdasarkan uji coba dan respon praktikan, alat ini dinilai mudah digunakan dan efektif dalam mendukung pemahaman konsep fisika modern, dengan rata-rata penilaian sebesar 3,42. Kesimpulannya, alat ini layak digunakan dalam praktikum fisika modern.

 

Kata Kunci: Fisika modern, alat praktikum, efek hall, muatan elektron, mikrokontroler Atmega 328.

 

Abstract: Research has been conducted on the design of the Hall effect practicum tool and the determination of electron charge using the Atmega 328 microcontroller. This study aims to design and build a Hall effect practicum tool and electron charge determination using an Atmega 328 microcontroller. The method used is research and development (Research and Development) with the Borg & Gall model, which consists of seven stages. The results of the tool validation show that the designed tool gets an average score of 3.1 from the validator, which indicates the feasibility of the tool. Experiments using this tool involve measuring the current and magnetic field in the Hall effect as well as the current in the LED in determining the electron charge. Based on trials and practitioner responses, the tool is considered easy to use and effective in supporting the understanding of modern physics concepts, with an average rating of 3.42. In conclusion, this tool is suitable for use in modern physics practicum.

 

Keywords: Modern physics, lab kit, hall effect, electron charge, Atmega 328 microcontroller

Full Text:

PDF

References


Dasar S. 3 1,2,3. Media Powtoon Untuk Meningkat Motivasi Belajar Siawa Sekolah dasar. 2021;8(1):322–8.

Doyan A, Melita AS. Percobaan Efek Foto listrik Berbasis Arduino Uno dengan LED 3 Warna sebagai Sumber Cahaya. Kappa J. 2022;6(1):31–7.

Hamzah H, M M, Hasrul H. Pengembangan Alat Ukur Suhu Menggunakan Sensor Lm35 Berbasis Arduino Uno Sebagai Media Pembelajaran Fisika. Phydagogic J Fis dan Pembelajarannya. 2021;4(1):6–15.

Isra HH, Rahman MH. Keefektifan Penggunaan Virtual Lab Terhadap Penguasaan Konsep Materi Fisika Modern. Edukasi. 2023;21(3): press.

Laeli S, Mustava O. Alternatif Praktikum Penentuan Percepatan Gravitasi Menggunakan Aplikasi Phyphox di Masa Pasca Pandemi. Bul EdukasiIndonesia. 2023;2(02):61–8.

Nurmalasari Y, Erdiantoro R. Perencanaan Dan Keputusan Karier: Konsep Krusial Dalam Layanan BK Karier. Quanta [Internet]. 2020;4(1):44–51.

Purnama D, Harpian, Pereira VV, Rusdiana D SI. No Title. J Pendidik Indones [Internet]. 2022;3(2):144–52.

Ramadiani S, Silvianti N, Putra RP, Uji Perbandingan Kegiatan Laboratorium IoT dengan Virtual Laboratory Berbasis HOT- LAB. J Penelit Ilmu [Internet]. 2022;15(1):11–21.

Samsugi S, Gunawan RD, Priandika AT, Prastowo AT. Penerapan Penjadwalan Pakan Ikan Hias Molly Menggunakan Mikrokontroler Arduino Uno Dan Sensor Rtc Ds3231. J Teknol dan Sist Tertanam. 2022;3(2).

Sugiyono. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta; 2019.

Suyamto S. Implementasi Praktikum Fisika Dengan Pemanfaatan Barang Bekas Sebagai Pembangkit Listrik Sederhana Tenaga Air. Sci J Inov Pendidik Mat dan IPA. 2022;2(1):106–12.




DOI: https://doi.org/10.24114/jtp.v17i2.64907

Article Metrics

Abstract view : 41 times
PDF - 22 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

 Lisensi Creative Commons
Jurnal Teknologi Pendidikan (JTP) is licensed under a Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.