ANALISIS GAYA BAHASA CERPEN “LANTAI DUA” KARYA RADIVA DWIKA
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan gaya bahasa kiasan dan fungsinya pada cerpen Lantai Dua karya Radiva Dwika tersebut serta menautkan kelayakannya sebagai alternatif bahan ajar sastra Indonesia. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari cerpen Lantai Dua Karya Radiva Dwika ditemukan penggunaan gaya bahasa simile, metafora, dan sinisme. .Fungsi gaya bahasa kiasan yang ditemukan secara keseluruhan digunakan untuk menyatakan perasaan-perasaan tertentu, membangkitkan kesan dramatis peristiwa tertentu, dan sebagai penunjuk status sosial seseorang. Gaya bahasa kiasan dan fungsinya dalam cerpen tersebut dapat dijadikan alternatif bahan ajar dan referensi yang membantu dosen mata pelajaran Bahasa Indonesia dalam apresiasi karya sastra Indonesia khususnya dalam prosa.
Kata kunci: gaya bahasa kiasan, kumpulan cerpen, kelayakannya.
Full Text:
PDFDOI: https://doi.org/10.24114/sasindo.v9i2.21064
Article Metrics
Abstract view : 288 timesPDF - 395 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2020 JURNAL SASINDO (Program Studi Sastra Indonesia FBS UNIMED)
...............................................................................................................
p-ISSN: 2301-590X
e-ISSN: 2985-7465
...............................................................................................................
JURNAL SASTRA INDONESIA (SASINDO)
Program Studi Sastra Indonesia
Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia
Fakultas Bahasa dan Seni
Universitas Negeri Medan
Jalan Willem Iskandar Pasar 5 Medan Estate Kode Pos 20221 Provinsi Sumatra Utara
Telpon 081370069751 - 081928311107
Email: jurnalsasindounimed@unimed.ac.id
...............................................................................................................
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.