UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PICTURE AND PICTURE PADA PELAJARAN MATEMATIKA DI KELAS II SD

Akden Simanihuruk, Sartika Dewi

Abstract


Abstract: Efforts To Improve Learning Motivation By Using Picture And Image Models In Mathematics Lessons In Class II Elementary School. The aim of the study is to improve student learning speed in the lesson. Mapping material with Picture and Picture models in class II. This type of research is Class Design (CAR) which is done using 2 cycles. Data information techniques are dani questionnaires. Merging data, in Cycle I, the first meeting resulted in individuals of 3 students (10%), 9 students (30%), and 18 (60%) in Cycle I II meeting as many as 8 students (27%), 10 students (33% ), and 12 students (40%). In Cycle II, there were 6 students (20%), 17 students (57%), 6 students (20%), and 1 student (3%). In Cycle II, there were 18 students (60%), 11 students (37%), and 1 student (3%).

 

Keywords: Learning Motivation, Picture And Picture, Mathematics

 

Abstrak: Upaya Meningkatkan Motivasi Belajar Dengan Menggunakan Model Picture And Picture Pada Pelajaran Matematika Di Kelas II SD. Tujuan penelitian untuk meningkatkan motivasi belajar siswa pada pelajaran Matematika materi pengelompokkan bangun datar dengan model Picture and Picture di kelas II. Jenis penelitian adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilakukan dengan menggunakan 2 siklus. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah angket dan observasi. Berdasarkan analisis data, Pada Siklus I pertemuan I diperoleh hasil observasi Individu 3 siswa (10%), 9 siswa (30%), dan 18 (60%) Pada Siklus I pertemuan II sebanyak 8 siswa (27%), 10 siswa (33%), dan 12 siswa (40%). Pada Siklus II pertemuan I, sebanyak 6 siswa (20%), sebanyak 17 siswa (57%), 6 siswa (20%), dan 1 siswa (3%). Pada Siklus II pertemuan II terdapat 18 siswa (60%), sebanyak 11 siswa (37%), dan 1 siswa (3%).

 

Kata Kunci: Motivasi Belajar, Model Picture And Picture, Matematika


Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.24114/jh.v8i1.10569

Article Metrics

Abstract view : 678 times
PDF - 446 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Akden Simanihuruk, Sartika Dewi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Jurnal Handayani PGSD FIP UNIMED is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.