KAJIAN PSIKOLOGIS TOKOH UTAMA DALAM FILM DUA GARIS BIRU KARYA GINA S. NOER

Inggrid Ayuparaswati, Nur Amalia

Abstract


Tujuan penelitian ini, yaitu untuk mendeskripsikan struktur kepribadian tokoh Dara dalam film Dua Garis Biru. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif kualitatif. Sumber datanya berupa kutipan dan tangkapan layar yang termasuk ke dalam id, ego, dan superego dari tokoh Dara. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik observasi dengan menggunakan teknik simak dan catat. Adapun prosedur pengumpulan data yang dilakukan, yaitu mengamati film Dua Garis Biru secara langsung; mencatat data yang termasuk ke dalam id, ego, dan superego tokoh Dara; mengklasifikasikan data yang telah ditemukan; dan menyimpulkan data. Hasil dari penelitian ini adalah tokoh Dara memiliki keseimbangan struktur kepribadian yang baik, karena antara aspek id, ego, dan superegonya seimbang.

Keywords


Struktur Kepribadian, Psikologi Sastra, Sigmund Freud

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.24114/ajs.v12i1.42212

Article Metrics

Abstract view : 309 times
PDF - 1312 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Inggrid Ayuparaswati, Nur Amalia

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
slot gacor slot