PERANAN ALAT MUSIK KEYBOARD PADA MUSIK TRADISIONAL MASYARAKAT KARO

Lamhot Basani Sihombing

Abstract


Peranan dan fungsi pada alat-alat musik tradisional Karo pada masa sekarang ini telah digantikan oleh alat musik keyboard. Ini terjadi akibat kemajuan teknologi, khususnya teknologi pada alat musik modern ini karena sudah terdapat program-program untuk instrumen-instrumen musik tradisional yang ada di Indonesia, bahkan alat-alat musik yang ada di seluruh dunia walaupun masih banyak kekurangan-kekurangan yang terdapat pada alat musik keyboard ini secara prakteknya, tetapi secara umum masih bisa mewakili beberapa instrumen-instrumen musik tradisional yang ada, khususnya alat-alat musik tradisional Karo.

 

kata kunci : Alat musik keyboard, musik tradisional, masyarakat Karo

 


Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.24114/bhs.v0i72TH%20XXXVI.2474

Article Metrics

Abstract view : 389 times
PDF - 0 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2009 Lamhot Basani Sihombing

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Alamat: Jl. Willem Iskandar Psr V Medan Estate, Medan 20221

Telp: (061) 6623942

Laman: http://jurnal.unimed.ac.id/2012/index.php/bahas

p-ISSN 0852-8535

e-ISSN 2442-7594