Dari bulan April 2012 Jurnal Gesture prodi pendidikan tarif di Sendratasik FBS Unimed ini terlaksana atas kerjasama yang baik antar E Journal of Unimed dengan E Journal Unnes.
Eksistensi Jurnal Gesture ini adalah guna menghasilkan penelitian atau dan pengamatan mahasiswa, dosen seni tari/ pendidikan tari, maupun masyarakat seni tari. Jurnal ini diterbitkan dua kali dalam masa satu tahun yaitu bulan April dan Oktober.