PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERBIMBING TERHADAP KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA SMA

Asister Fernando Siagian

Abstract


 

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan: Untuk Mengetahui apakah ada perbedaan model pembelajaran inkuiri  terbimbing dan pembelajaran konvensional terhadap kemampuan berpikir kritis siswa. Sampel dalam penelitian ini dilakukan secara random sampling sebanyak dua kelas, dimana kelas pertama sebagai kelas eksperimen diterapkan model pembelajaran inkuiri terbimbing dan kelas kedua sebagai kelas kontrol diterapkan pembelajaran konvensional. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini yaitu instrumen tes kemampuan berpikir kritis dalam bentuk uraian sebanyak 4 soal yang telah dinyatakan valid dan reliabel. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh model pembelajaran inkuiri terbimbing dan pembelajaran konvensional terhadap kemampuan berpikir kritis siswa, Kemampuan berpikir kritis siswa yang diajarkan dengan model pembelajaran inkuiri terbimbing lebih baik dari pembelajaran konvensional.

Kata Kunci: inkuiri terbimbing dan keterampilan berpikir kritis

ABSTRACT

This study aims: To determine whether there are differences guided inquiry learning model and conventional learning to students' critical thinking skills. The sample in this study conducted by random sampling of two classes, where the class is first applied as an experimental class guided inquiry learning model and the second class as class applied to the conventional learning control. The instrument used in this study are critical thinking skills test instruments in the form of descriptions of 4 questions that have been declared valid and reliable. From the results of this study concluded that there is the influence of guided inquiry learning model and conventional learning to students' critical thinking skills, critical thinking skills of students who are taught by guided inquiry learning model is better than conventional learning.

 

Keywords: guided inquiry and critical thinking skills


Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.24114/inpafi.v3i3.5289

Article Metrics

Abstract view : 406 times
PDF - 312 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.