Peningkatan Prestasi Belajar Mahasiswa dengan Menggunakan E-Modul Interaktif Berbasis Schoology pada Materi Momentum dan Impuls di Universitas Binawan

Ahmad Fitra Ritonga

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan prestasi belajar mahasiswa dengan menggunakan e-modul interaktif berbasis Schoology pada materi momentum dan impuls di Universitas Binawan. Metode penelitian ini adalah Pre-ekperimental one group pretest-postest. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa Program Studi Teknologi Laboratorium Medis 2020 regular kelas sore. Teknik sampling penelitian adalah Probability sampling dengan teknik Total Quota Sampling dengan jumlah sampel sebanyak 20 mahasiswa. Instrumen pengumpulan data yaitu berupa tes berbentuk pretest dan posttest. Instrumen disusun dalam bentuk soal pilihan ganda sebanyak sepuluh soal dengan tingkat kesulitan yang berbeda. Data penelitian dianalisis secara deskriptif dimulai dari uji normalitas, homogenitas dan uji hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat peningkatan prestasi belajar mahasiswa dengan menggunakan e-modul interaktif berbasis Schoology.

Keywords


prestasi belajar; momentum dan impuls; e-modul interaktif; schoology

Full Text:

Untitled Untitled PDF

References


Cecep Kustandi, B. S. 2011. Media Pembelajaran Manual dan Digital. Bogor: Ghalia Indonesia (GI).

Fatur. 2013. Schoology jejaring soasial yang sangat bermanfaat bagi guru dan siswa.

Juniarti, R. D., Sarwono, dan Endarto, D., 2014. Pengembangan Media Mobile Learning dengan Aplikasi Schoology pada Pembelajaran Geografi Materi Hidrosfer Kelas X SMA Negeri 1 Karanganyar. GEADIDAKTIKA-Jurnal Pendidikan Geografi 3(1).

Maksum, A. 2009. Sport Development Index: Konsep, Metodologi, dan Aplikasi. Jakarta: PT Index.

Murni, C. K., Harimurti, R., 2016. Pengaruh E-Learning Berbasis Schoology Terhadap Peningkatan Hasil Belajar Siswa Dalam Materi Perangkat Keras Jaringan Kelas X TKJ 2 Pada SMK Negeri 3 Buduran, Sidoarjo. Jurnal IT-Edu 1(1): 86-90.

Nurseto, T., 2011. Membuat Media Pembelajaran yang Menarik. Jurnal Ekonomi dan Pendidikan 8 (1): 19-35.

Purwaningsih, R., Rosidin, U., dan Wahyudi, I., 2014. Pengaruh Penggunaan E-learning dengan Schoology Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik. (1): 51–61.

Rendra, G. R. P., Darmawiguna, I. G. M., Sindu, I. G. P., 2018. Pengembangan E modul Berbasis Project Based Learning Menggunakan Schoology. Kumpulan Artikel Mahasiswa Pendidikan Teknik Informatika (KARMAPATI) 7(2).

Satriawati, H., 2015. Pengembangan E-modul Interaktif sebagai Sumber Belajar Elektronika Dasar Kelas X SMKN 3 Yogyakarta. Skripsi. Universitas Negeri Yogyakarta. Yogyakarta.

Setiawan, W., Hana, M. N., dan Waslaluddin., 2014. Analisis Penerapan Sistem E-Learning FPMIPA UPI Menggunakan Technology Acceptance Model (TAM). Jurnal Pengajaran MIPA 19(1): 128–140.

Solihin, T., 2018. Pengembangan E-Modul Berbasis Web untuk Meningkatkan Pencapaian Kompetensi Pengetahuan Fisika pada Materi Listrik Statis dan Dinamis SMA. Jurnal Wahana Pendidikan Fisika 3(2): 51-61.

Wahyudi, I., 2017. Pengembangan Program Pembelajaran Fisika SMA Berbasis E-Learning dengan Schoology. Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika 6 (2): 187-199.

Wijayanti, W., Maharta, N., dan Suana, W., 2017. Pengembangan Perangkat Blended Learning Berbasis Learning Management System pada Materi Listrik Dinamis. Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika Al-Biruni 6(1).




DOI: https://doi.org/10.24114/jiaf.v6i4.21348

Article Metrics

Abstract view : 373 times
Untitled - 0 times Untitled - 0 times PDF - 208 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

P-ISSN : 2461-1247     |       E-ISSN : 2477-5142

Flag Counter