RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA TOKO UCOK IYAN

Erma Windia Ningsih

Abstract


Toko Ucok Iyan merupakan salah satu toko yang bergerak dibidang penjualan bahan kebutuhan pokok yang memiliki tujuan utama yaitu meningkatkan penjualan secara pesat dan menjadi salah satu toko yang maju. Sistem pada perusahaan tersebut saat ini proses berjalannya dibantu dengan penggunaan komputer namun proses pendataan masih berupa manual dan belum adanya laporan bagi perusahaan tersebut. Beberapa produk miliknya diantaranya Rokok, Sembako, Makanan Ringan dan berbagai jenis barang lainnya. Sehingga hal ini masih menjadi hambatan bagi kecepatan, kemudahan dan akurasi data. Masalah yang timbul saat ini adalah laporan cetak terima barang yang masih dilakukan secara manual, sistem pembayaran yang belum menggunakan sistem terkomputerisasi, Sulitnya untuk mendata barang karna masih bersifat manual, Sulitnya memproses data pengiriman, karena kurang efektif jika barang yang sudah dikirim dimasukan ke data pengiriman dengan manual, Sulitnya menghitung hasil penjualan pertahun, karena terlalu banyak berkas untuk menampung data penjualan, dan sulit dalam mengetahui barang yang diretur.  Dengan adanya rancang bangun sistem informasi penjualan ini maka diharapkan dapat mengurangi masalah yang terjadi pada perusahaan tersebut serta pemilik perusahaan dapat meningkatkan profit pada perusahaanya.


Full Text:

PDF

References


Subhan, Mohamad 2012 Analisa Perancangan Sistem. Jakarta:Lentera Ilmu Cendekia.

Hartaanto 2012. Sistem Baasis Data menggunnakan Microsof SQL Server2005.Yogyakaarta: Andi

Thamrin, A. and Francis, T. (2012) Manajemen Pemasaran. Depok: PT. Raja Grafindo Persada.

Sutarman 2012. Pengantar Teknnologi Informasi. Jakarta : Bumi Aksara.

Supardi. 2013. Aplikasi Statiska dalam Penelitian Jakarta: Prima Ufuk Semesta

Scott A. Helmers et. al. 2013, Microsoft Visio 2013 Step by Step, Redmond, Microsoft Press.

https://haliqu.blogspot.com/2017/04/metode-waterfall-definisi-tahapan.html

Pressman, Roger, S. 2012. Rekayasa Perangkat Lunak. Pendekatan Praktisi. Edisi 7. Yogyakarta : Andi




DOI: https://doi.org/10.24114/j-ids.v1i1.23399

Article Metrics

Abstract view : 196 times
PDF - 194 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Journal of Informatics and Data Science (J-IDS)

ISSN (Online) : 2964-0415

Published By Computer Science Study Program, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Universitas Negeri Medan.

Website: https://jurnal.unimed.ac.id/2012/index.php/jids/index

Email : jids@unimed.ac.id

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.