PENERAPAN PEWARNAAN GRAF MENGGUNAKAN ALGORITMA WELCH-POWELL UNTUK KEEFEKTIFAN PADA PENGATURAN LAMPU LALU LINTAS

Dina Ulfah Mahfuza, Mulyono . .

Abstract


ABSTRAK

 

Lampu lalu lintas digunakan untuk mengatur kelancaran lalu lintas di suatu persimpangan jalan. Pengaturan lalu lintas ini dapat diatasi dengan menggunakan teori graf. Terdapat banyak aplikasi yang berkaitan pada teori graf, salah satunya yaitu pewarnaan graf. Algoritma Welch-Powell merupakan salah satu algoritma pada pewarnaan graf yang banyak digunakan untuk pengaturan lampu lalu lintas. Penelitian ini menggunakan data sekunder dan data primer.. Semakin efektif durasi lampu lalu lintas maka konsentrasi/kepadatan kendaraan semakin rendah. Berdasarkan perhitungan tingkat keeektifitasan durasi total pengaturan lalu lintas data sekunder dengan data baru pada persimpangan Glugur terlihat bahwa pada interval waktu 07.00-08.30 menghasilkan tingkat efektifitas pada durasi lampu hijau bertambah sebesar 4; 95% dan durasi lampu merah berkurang sebesar 1; 45% yang. Untuk interval waktu 12.00-13.30 WIB menghasilkan efektivitas pada durasi lampu hijau bertambah sebesar 7; 36% dan durasi lampu merah berkurang sebesar 2; 07%. Untuk interval waktu 17.00-18.30 menghasilkan tingkat efektifitas pada durasi lampu hijau bertambah sebesar 3; 8% dan durasi lampu merah berkurang sebesar 1; 14. Dengan begitu kepadatan pada suatu ruas jalan dapat berkurang. Pembuatan simulasi menggunakan Microsoft Visual Basic 2012 untuk menunjukkan pengaturan lampu lalu lintas pada persimpangan Glugur dengan pengaturan 4 fase.

 

Kata kunci: Pewarnaan Graf, Algoritma Welch-Powell, Lalu Lintas.

 

 

APPLICATION OF GRAPH COLORING USING ALGORITHM WELCH-POWELL FOR DETERMINING EFFECTIVENESS ON

TRAFFIC LIGHT SETTINGS

 

ABSTRACT

 Traffic lights are used to regulate the smoothness of traffic at a crossroads, because its function is so important that traffic lights must be controlled or controlled as easily as possible in order to facilitate the flow of traffic at a crossroads. This traffic arrangement can be overcome by using graph theory. There are many applications related to graph theory, one of which is graph coloring. The Welch-Powell algorithm is one of the algorithms in graph coloring that is widely used for setting traffic lights. This study uses secondary data and primary data. The more effective the traffic light duration is the lower the concentration / density of the vehicle. Based on the calculation of the degree of accuracy of the total duration of setting secondary data traffic with new data at the Glugur junction, it can be seen that at 07.00-08.30 time interval produces a level of effectiveness at green light duration increases by 4,95% and the duration of the red light decreases by 1, 45% of the vehicles have reduced the concentration of the vehicle. For 12.00-13.30 WIB interval, the effectiveness of green light duration increases by 7,36% and the duration of the red light decreases by 2,07% which resulted in low concentration of vehicles. For time intervals of 17.00-18.30, the effectiveness of the green light duration increases by 3,8% and the duration of the red light decreases by 1,14% which resulted in low vehicle concentration. That way the density on a road can be reduced. Making a simulation using Microsoft Visual Basic 2012 to show the traffic light settings at the Glugur intersection with 4 phase settings.

 

Keywords: Graph Coloring, Welch-Powell Algorithm, Traffic.


Keywords


Pewarnaan Graf, Algoritma Welch-Powell, Lalu Lintas.

Full Text:

PDF

References


Nugroho, A. D., (2008): Analisis Penerapan Belok Kiri Langsung Terhadap Tundaan Lalu Lintas Pada Pendekat Persimpangan Bersinyal (Study Kasus Di Kota Semarang), Tesis Universitas Diponegoro,

Sembiring, Z., (2017): Fuzzy Linear Programming Untuk Pemilihan Jenis Kendaraan Dalam Mengantisipasi Kemacetan Lali Lintas Di Kota Medan, Jurnal Teknovasi, 4(1), 59–69.

As’ad, N., (2008): Aplikasi Pewarnaan Graf Pada Pemecahan Masalah Penyusunan Jadwal, Institut Teknologi Bandung




DOI: https://doi.org/10.24114/jmk.v6i2.23386

Article Metrics

Abstract view : 1065 times
PDF - 1014 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 KARISMATIKA: Kumpulan Artikel Ilmiah, Informatika, Statistik, Matematika dan Aplikasi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

 

       KARISMATIKA :

       Kumpulan Artikel Ilmiah Informatika, Statistik, Matematika dan Aplikasi

slot gacor slot