HUBUNGAN PENGUASAAN KOSAKATA DAN KALIMAT EFEKTIF DENGAN KEMAMPUAN MENGUBAH TEKS WAWANCARA MENJADI KARANGAN NARASI OLEH SISWA KELAS VII SMP NEGERI 2 LUBUK PAKAM TAHUN PEMBELAJARAN 2010/2011

Amanda Reyna

Abstract


Keberhasilan pengajaran berbahasa salah satunya dapat terlihat dari keterampilan berbahasa. Dalam keterampilan berbahasa, kosakata menduduki posisi yang sangat penting. Semakin banyak kosakata yang dimiliki maka akan semakin mudah untuk menjalin komunikasi dengan pihak lain. Berdasarkan  hal ini, maka yang diidentifikasi adalah penguasaan kosakata siswa. Hasil  menunjukkan penguasaan kosakata pada siswa kelas VII SMP Negeri 2 Lubuk Pakam Tahun Pembelajaran 2010/2011 cenderung kurang.

Kata kunci : kosakata, kalimat efektif, teks wawancara, karangan narasi.


Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.24114/kjb.v1i1.208

Article Metrics

Abstract view : 980 times
PDF - 238 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 1970 Amanda Reyna

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Kode: Jurnal Bahasa

Creative Commons License

Kode: Jurnal Bahasa is licensed under a
Creative Commons Attribution 4.0 International License