UJI AKTIVITAS EKSTRAK ETANOL DAUN BUAS-BUAS (PREMNA PUBESCENS BLUME) TERHADAP KADAR KOLESTEROL TIKUS PUTIHJANTAN (RATTUS NORVEGICUS)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya aktivitas ekstrak etanol daun buas-buas (Premna pubescens Blume) terhadap kadar kolesterol tikus putih jantan (Rattus norvegicus). Penellitian ini adalah penelitian eksperimen dengan rancangan acak lengkap (RAL) non fakotrial. Penelitian ini memunyai lima taraf perlakuan yaitu K 0 = kontrol negatif (-) untuk pakan kolesterol ; K = kontrol positif (+) Minyak Babi 25 ml/hari + PTU 0,5 gr/kgBB/hari ; K = Minyak Babi 25 ml/hari + ekstrak etanol daun buasbuas 150 mg; K32= Minyak Babi 25 ml/hari + ekstrak etanol daun buas buas 300 mg ; K= Minyak Babi 25ml/hari + ekstrak etanol daun buas buas 450 mg. Data yang diperoleh diuji dengan ANOVA kemudian dilanjutkan dengan Uji BNT/LSD. Hasil yang diperoleh menunjukkan bahwa Ekstrak Etanol Daun BuasBuas pada masing-masing dosis mempunyai aktivitas sebagai penurun kadar kolesterol tikus putih jantan. Dosis yang paling berpengaruh dalam penurunan kadar kolesterol adalah dosis Ekstrak Etanol Daun BuasBuas 300 mg setelah diuji lanjut dengan BNT berpengaruh nyata dengan taraf kepercayaan 95%.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Andriyani, Yosie., (2007), Uji Aktivitas Antioksidan Ekstrak Betaglukan dari Saccharomyces
Dwiloka, Bambang., (2003), Efek Kolesterolemik Berbagai Telur, Jurnal Media Gizi dan
Keluarga : Vol. 27, No.2.
Heriansyah, Teuku., (2013), Pengaruh Berbagai Durasi Pemberian Diet Tinggi Lemak
Terhadap Profil Lipid Tikus Putih (Rattus norvegicus Strain Wistar) Jantan, Jurnal
Kedokteran Syiah Kuala : Vol.2, No.1.
Julyasih, K. Sri Marhaeni., Wirawan, I. G. P., Widajati, W., Harijani, W. Sri., (2010),
Aktivitas Antioksidan Beberapa Jenis Rumput Laut (Seaweeds) Komersial di bali dan
Potensinya dalam Menurunkan Kolesterol Darah, Seminar Penelitian dan Pengabdian
Kepada Masyarakat yang didanai DP2M Dikti, RISTEK, KKP3T, KPDT, PEMDA
dan UPMVJ. ISBN : 978-602-98517-3-1.
Kemenkes, (2014), INFO DATIN : Situasi Kesehatan Jantung, Pusat Data dan Informasi
Kementerian Kesehatan RI, Jakarta Selatan.
Lumbantobing, S.M., (2003), Stroke : Bencana Peredaran Darah Diotak, Fakultas
Kedokteran Universitas Indonesia, Jakarta.
Marbun, Eka Mona A., (2015), Pengaruh Ekstrak Etanol Daun Buas-buas (Premna pubescens
Blume) Sebagai Antiinflamasi pada Edema Kaki Tikus Putih (Rattus norvegicus).,
SKRIPSI, FMIPA, UNIMED, Medan.
Maryani, Putri Eka., Ulfa, Evi Umayah., Rachmawati, Ema., (2016), Pengaruh Ekstrak
Metanol Daun Kayu Kuning (Arcangelisia flava (L) Merr.) terhadap Kadar Kolesterol
Total dan Trigliserida Tikus Hiperlipidemia, e-Jurnal Pustaka Kesehatan : Vol. 4, No.
Meirindasari, Neny., (2015), Pengaruh Pemberian Jus Biji Pepaya (Carica papaya L.)
Terhadap Kadar Kolesterol Total Tikus Sprague Dawley Dislipidemia., SKRIPSI,
Fakultas Kedokteran, Universitas Diponegoro, Semarang.
Ramadhan, Faridzka Fajar., Puruhita, Niken., (2011), Pengaruh pemberian Nata de Coco
terhadap Kadar Kolesterol Total dan Trigliserida pada Tikus Hiperkolesterolemia,
Artikel Penelitian, Fakultas Kedokteran, Universitas Diponegoro.
Restuati, Martina., Ilyas, syafruddin., Hutahaean, Salomo., Sipahutar, Herbert., (2014), Study
Of The Extract Activities Of Buas buas Leaves (Premna pubescens) As
Immunostimulant On Rats (Rattus norvegicus), American Journal Of Bioscience :
Vol. 2, No. 6, ISSN : 2330-0159.
Riesanti, Diajeng Galuh., Padaga, Masdiana C., Herawati., (2011), Kadar HDL, Kadar LDL
dan Gambaran Histopatologi Aorta Pada Hewan Model Tikus (Rattus norvegicus)
Hiperkolesterolemia dengan Terapi Ekstrak Air Benalu Mangga (Dendrophthoe
petandra), Jurnal MIPA Universitas Brawijaya : Vol. 2, No. 1.
Sayuti, Kesuma., dan Yenrina, Rina., (2015), Antioksidan Alami dan Sintetik, Andalas
University Press, Padang.
Septianggi, Nur Filandita., Mulyati, Tatik., K, Hapsari Sulistya., (2013), Hubungan Asupan
Lemak dan Asupan Kolesterol Total pada Penderita Jantung Koroner Rawat Jalan di
RSUD Tugurejo Semarang, Jurnal Gizi Universitas Muhammadiyah Semarang : Vol.
, No. 2.
Wurdaining, indrawati., Nugraheni, S A., Rahfiudin, Zen., (2014), Efek ekstrak daun sirsak
(Annona muricata Linn) terhadap profil lipid tikus putih jantan (Rattus norvegicus),
Jurnal Gizi Indonesia : Vol. 3, No. 1.
Article Metrics
Abstract view : 416 timesPDF - 628 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.