PENGARUH KOMPENSASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI MELALUI KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA (DINAS PEHUBUNGAN KOTA MAKASSAR TAHUN 2019-2020)

Kurniawan Kurniawan

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis PengaruhKompensasi Terhadap Kinerja
Pegawai Melalui Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening Pada Dinas Perhubungan Di Kota Makassar. Pengumpulan data menggunakan data primer dengan menggunakan teknik sampel jenuh, Populasinya adalah 100 kuesioner, sedangkan sampel yang diambil berjumlah 67 kuesioner, Hasil data tersebut telah diuji asumsi klasik berupa asumsi normalitas dan heterodaksitas, metode analisis dan data menggunakan analisis jalur. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hipotesis pertama yaitu kepuasan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai.Hipotesis kedua yaitu kompensasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai. Hipotesis ketiga yaitu kinerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kepuasan kerja. Hipotesis keempat kompensasi terhadap kinerja melalui kepuasan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap Dinas Perhubungan Kota Makasassar. Maka dapat disimpulkan bahwa hipotesis tersebut di terima.
Kata kunci : Kompensasi, Kinerja, Kepuasan Kerja


Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.24114/niaga.v9i2.19037

Article Metrics

Abstract view : 1655 times
PDF - 4209 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 NIAGAWAN



NIAGAWAN by Program Studi Pendidikan Bisnis Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Medan is licensed under CC BY-NC 4.0