PENINGKATAN KUALITAS LAYANAN BIMBINGAN SKRIPSI

H. Arwansyah

Abstract


Salah satu  misi dari program studi pendidikan ekonomi  adalah melaksanakan penelitian dan pengembangan keilmuan yang mendukung pellaksanaan pendidikan dan pembellajaran agar mampu menghasilkan berbagai inovasi dalam biidang pendidikan dan ekonomi, sebagai salah sagu prodi yang  ada di FE Uniimed, sudah menjadi kewajiabn untuk berperan dalam menghasilkan lulusan yang memiliki kualitas dan dapat diandalkan sebagai penggerak pembangunan. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk  mendiskripsikan secara faktual dan akurat tentang bagaimanakah kualitas layanan penelitian mahasiswa yang dilakukan  oleh prodi, bagaimanakah kualitas penelitian yang dilaksanakan oleh mahasiswa, bagaimanakah Kualitas pembimbingan dan penulisan skripsi, dan bagaimanakah publikasi ilmiah  hasil penelitian mahasiswa. Berdasarkan hasil penelitian ditarik kesimpulan bahwa  bahwa kualitas pelayanan prodi terhadap penelitian mahasiswa tergolong Puas dengan frekuensi 45,52% dari 60 responden. Begitu juga dengan kualitas bimbingan dosen terhadap penelitian mahasiswa yang juga tergolong Puas dengan frekuensi 50%. Sehingga berdampak positif terhadap kualitas penelitian mahasiswa yang tergolong baik pada frekuensi 58,33%. Namun berbanding terbalik dengan publikasi ilmiah penelitian mahasiswa yang masih tergolong kurang baik lebih kurang 41,66% karena disebabkan masih kurangnya pemahaman mahasiswa tentang cara menyusun jurnal dan mempublikasikan jurnal ilmiah.

 

Keyword : Skripsi, Layanan, Publikasi Ilmiah.

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.24114/niaga.v6i2.8333

Article Metrics

Abstract view : 364 times
PDF - 342 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
NIAGAWAN is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.