PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR FISIKA PADA KONSEP ZAT DI KELAS VII SMP NEGERI 3 HINAI TAHUN AJARAN 2010/2011
Abstract
3 Hinai. Peningkatan hasil belajar siswa dapat dilihat dari meningkatnya nilai rata-rata pada setiap siklus, adanya pertambahan jumlah siswa yang memenuhi Kriteria Ketuntasan Minimum (KKM), dan adanya peningkatan ketuntasan secara klasikal. Peningkatan nilai rata-rata dari kondisi awal ke siklus III yaitu, dari 52,25 (kondisi awal) menjadi 59,25 (siklus I), menjadi 60,53 (siklus II), dan 65,40 (siklus III). Jumlah siswa yang memenuhi KKM yaitu 8 orang pada kondisi awal, menjadi 14 orang pada siklus I, kemudian menjadi 19 orang pada siklus II, dan menjadi 34 orang pada siklus III. Pada kondisi awal ketuntasan klasikal yaitu 20 %, kemudian pada siklus I 35%, selanjutnya pada siklus II 47,50%, dan pada siklus III 85%. Dapat disimpulkan bahwa penelitian ini berhasil dalam meningkatkan hasil belajar Fisika siswa.
Keywords
Full Text:
PDFDOI: https://doi.org/10.22611/jpf.v3i1.3281
Article Metrics
Abstract view : 694 timesPDF - 857 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2014 Jurnal Pendidikan Fisika
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
___________________________________________________________________________________________________________________________________________
Jurnal Pendidikan Fisika
p-ISSN : 2252-732X | e-ISSN : 2301-7651
Organized by The Magister of Physics Education Departement in State University of Medan in collaboration with Physical Society of Indonesia (PSI)
W: https://jurnal.unimed.ac.id/2012/index.php/jpf/index
E : jpfunimed@unimed.ac.id
rajo.hasim@gmail.com (principal contact)
_____________________________________________________________________________________________________________________________________________
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.