IMPLEMENTASI METODE PEMBELAJARAN INKUIRI DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS VI SD NEGERI 163087 TEBING TINGGI

Dasmaria Sianipar

Abstract


ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa mata pelajaran IPS melalui metode inkuiri. Penelitian tindakan kelas ini dilaksanakan sebanyak 2 siklus dengan empat tahapan yaitu : perencanaan, pelaksanaan, observasi, refleksi. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VI SD N 167644 Tebing Tinggi sebanyak 33 siswa. Penelitian ini menggunakan teknik analisis dekriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan metode inkuiri mata  pelajaran IPS dapat meningkatkan hasil belajar siswa yang ditandai dengan peningkatan ketuntasan belajar siswa, yaitu siklus I (78,78 %), siklus II (90,90%) dan dinyatakan berhasil secara klasikal 90,90 %.

 

Kata Kunci : Metode Pembelajaran, Inkuiri, IPS



Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.24114/esjpgsd.v6i1.5928

Article Metrics

Abstract view : 679 times
PDF - 2450 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Creative Commons License
Elementary School Journal PGSD FIP UNIMED is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.