PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TUTOR SEBAYA UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA DI KELAS IV SD NEGERI 101740 TANJUNG SELAMAT

Lamhot Munthe

Abstract


Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Penelitian Tindakan Kelas memiliki tujuan 1)Untuk mengetahui aktivitas belajar siswa saat  menerapkan model pembelajaran tutor sebaya berbantuan LKS pada mata pelajaran Matematika di kelas IV-C SD Negeri 101740 Tanjung Selamat T.P 2014/2015. 2)Untuk mengetahui hasil belajar siswa setelah belajar dalam kelompok dengan menerapkan model pembelajaran tutor sebaya pada mata pelajaran Matematika di kelas IV-C SD Negeri 101740 Tanjung Selamat T.P 2014/2015.Data hasil belajar Matematika siswa kelas IV SDN 101740 dengan menerapkan model pembelajaran Tutor Sebaya yaitu; Siklus I rata-rata nilai kelas sebesar 69,0 dengan tuntas klasikal sebesar 76,7% dan Pada Siklus II rata-rata nilai kelas sebesar 76,3 dengan tuntas klasikal sebesar 93,3%, ini menunjukkan tuntas secara individu dan kelas sesuai KKM Matematika.

Kata Kunci: Model pembelajaran Tutor Sebaya, Aktivitas Belajar, Matematika Hasil Belajar,


Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.24114/jh.v3i2.2155

Article Metrics

Abstract view : 485 times
PDF - 254 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2015 Lamhot Munthe

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Jurnal Handayani PGSD FIP UNIMED is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.