NGARUH MEDIA ULAR TANGGA BERBASIS DIGITAL TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA TEMA 9 SUBTEMA 1 DI KELAS V

Wulan Tahnia Sari, Septian Prawijaya

Abstract


Abstract: This study aims to determine the influence of digital-based snakes and ladders media on student learning outcomes in theme 9 subtheme 1 in grade V elementary school. The research method is an experimental method with a quantitative approach designed Pretest-Posttest control Group Design. The research instruments used are  pre-test  and post-test  as many as 20 multiple-choice questions. This research data analysis technique is to conduct prerequisite tests and hypothesis tests. Based on the research that has been done, it can be concluded that the application of digital-based snakes and ladders media can improve student learning outcomes by getting an average of 79.29 compared to using image media getting an average of 69.52. It can be seen that the results of the hypothesis test obtained a Sig (2-tailed) value of 0.004 < 0.05, then H0 wasrejected and Ha was accepted. So it can be concluded that there is an influence of digital-based snakes and ladders media on student learning outcomes in theme 9 subtheme 1 in grade V SDN 133889 Tanjungbalai.

Keyword: Learning Media, snakes and ladders, Theme 9 subtheme 1

 

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media ular tangga berbasis digital terhadap hasil belajar siswa pada tema 9 subtema 1 di kelas V SD. Metode penelitian yaitu metode eksperimen dengan pendekatan kuantitatif yang berdesain Pretest-Posttest control Group Desain. Instrumen penelitian yang digunakan yaitu tes sebanyak 20 butir soal pilihan berganda. Teknik analisis data penelitian yaitu uji prasyarat dan uji hipotesis. Adapun hasil penelitian yaitu penggunaan media ular tangga berbasis digital dapat meningkatkan hasil belajar siswa, mendapatkan rata-rata sebesar 79,29   dibandingkan dengan menggunakan media gambar mendapatkan rata-rata sebesar 69,52. Dapat dilihat hasil uji hipotesis memperoleh nilai Sig (2-tailed) sebesar 0,004 < 0,05, maka H0 ditolak dan Ha diterima. Sehingga dapat disimpulkan bahwa adanya pengaruh media ular tangga berbasis digital terhadap hasil belajar siswa pada tema 9 subtema 1 di kelas V SDN 133889 Tanjungbalai.

Kata Kunci: Media Pembelajaran, ular tangga, Tema 9 subtema 1


Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.24114/js.v7i4.47434

Article Metrics

Abstract view : 74 times
PDF - 59 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Wulan Tahnia Sari, Septian Prawijaya

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.