PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING BERBANTUAN MEDIA KOKAMI TERHADAP KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA KELAS V SD NEGERI 01 TUGU HARUM

Authors

  • Yuni Setia Ningsih Putri STKIP Muhammadiyah OKU Timur
  • Indianasari STKIP Muhammadiyah OKU Timur

DOI:

https://doi.org/10.24114/js.v9i3.65871

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model Problem Based Learning berbantuan media KOKAMI terhadap kemampuan kognitif siswa kelas V di SD Negeri 01 Tugu Harum. Metode yang digunakan adalah eksperimen semu (quasy eksperiment) dengan design peneitian nonequivalent control group design (prettest-posttest), populasi penelitian ini melibatkan 58 siswa yang dibagi menjadi kelompok kontrol dan eksperimen dengan masing-masing sampel 29 siswa. Penilaian prettest dan posttest dilakukan menggunakan tes kemampuan kognitif. Berdasarkan hasil analisis data yang dilakukan oleh peneliti menunjukkan bahwa terdapat peningkatan signifikan pada kelompok eksperimen, dengan rata-rata nilai posttest sebesar 82,69 dibandingkan rata-rata nilai posttest sebesar 55,66 pada kelompok kontrol. Temuan ini menunjukkan bahwa model pembelajaran Problem Based Learning terintegrasi secara efektif meningkatkan kemampuan kognitif siswa. Kata Kunci: Problem Based Learning, Media KOKAMI, Kemampuan Kognitif

Downloads

Published

2025-06-30

How to Cite

Putri, Y. S. N., & Indianasari. (2025). PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING BERBANTUAN MEDIA KOKAMI TERHADAP KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA KELAS V SD NEGERI 01 TUGU HARUM. JS (JURNAL SEKOLAH), 9(3), 633–647. https://doi.org/10.24114/js.v9i3.65871

Issue

Section

Articles