PENGARUH PEMANFAATAN INTERNET SEBAGAI SUMBER BELAJAR DAN EFIKASI DIRI TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS X OTKP PADA MATA PELAJARAN DASAR-DASAR PROGRAM KEAHLIAN SMKN 1 PATUMBAK T.A 2021/2022

Rika Aida Hannum, Irwansyah Irwansyah

Abstract


PenelitianinibertujuanuntukmengetahuiapakahadapengaruhPemanfaatanInternetSebagai Sumber Belajar Dan Efikasi Diri Terhadap Hasil Belajar Siswa kelas X OTKPPadaMataPelajaranDasar-dasarProgramKeahlianDiSMKNegeri1Patumbak.Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan expost-facto. AdapunpopulasidalampenelitianiniadalahseluruhsiswakelasXOTKPSMKNegeri1Patumbak dengan jumlah sampel sebanyak 72 orang siswa. Teknik pengambilan sampelyangdigunakanadalahProporsionalRandomSamplingdanteknikpengambilandatayang digunakanadalahdengan menyebarkanangket. Hasilanalisisdata pada penelitianinimenggunakananalisisregresilinearbergandadarivariabelX1,X2danYmakadiperoleh persamaan Y=11,053+0,571X1+0,335X2 dan nilai uji t menunjukkan nilai ttabelsebesar 1,994 dan nilai thitung sebesar 7,401>1,994 dengan taraf signifikansi 0,000<0,05makaterdapatpengaruhpositifdansignifikanantarapemanfaataninternetsebagaisumberbelajar terhadap hasil belajar.Terdapatpengaruh positif dan signifikanantaraefikasidiriterhadaphasilbelajardengannilaittabel1,994dannilaithitungsebesar4,623>1,994dengantarafsignifikansi0,000<0,05danhasilujikoefisiendeterminasidiperoleh nilai R square sebesar 0,610 yang berarti variabel pemanfaatan internet sebagaisumberbelajardanefikasidiridapatmempengaruhihasilbelajarsebesar61,0%.Berdasarkanhasilpenelitianyangdilakukandiketahuibahwapemanfaataninternetsebagai sumber belajar memiliki pengaruh positif terhadap hasil belajar dan efikasi dirimemilikipengaruhpositifterhadaphasilbelajarsiswakelasXOTKPpadamatapelajarandasar-dasarprogramkeahliandiSMKNegeri1Patumbak.

PenelitianinibertujuanuntukmengetahuiapakahadapengaruhPemanfaatanInternetSebagai Sumber Belajar Dan Efikasi Diri Terhadap Hasil Belajar Siswa kelas X OTKPPadaMataPelajaranDasar-dasarProgramKeahlianDiSMKNegeri1Patumbak.Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan expost-facto. AdapunpopulasidalampenelitianiniadalahseluruhsiswakelasXOTKPSMKNegeri1Patumbak dengan jumlah sampel sebanyak 72 orang siswa. Teknik pengambilan sampelyangdigunakanadalahProporsionalRandomSamplingdanteknikpengambilandatayang digunakanadalahdengan menyebarkanangket. Hasilanalisisdata pada penelitianinimenggunakananalisisregresilinearbergandadarivariabelX1,X2danYmakadiperoleh persamaan Y=11,053+0,571X1+0,335X2 dan nilai uji t menunjukkan nilai ttabelsebesar 1,994 dan nilai thitung sebesar 7,401>1,994 dengan taraf signifikansi 0,000<0,05makaterdapatpengaruhpositifdansignifikanantarapemanfaataninternetsebagaisumberbelajar terhadap hasil belajar.Terdapatpengaruh positif dan signifikanantaraefikasidiriterhadaphasilbelajardengannilaittabel1,994dannilaithitungsebesar4,623>1,994dengantarafsignifikansi0,000<0,05danhasilujikoefisiendeterminasidiperoleh nilai R square sebesar 0,610 yang berarti variabel pemanfaatan internet sebagaisumberbelajardanefikasidiridapatmempengaruhihasilbelajarsebesar61,0%.Berdasarkanhasilpenelitianyangdilakukandiketahuibahwapemanfaataninternetsebagai sumber belajar memiliki pengaruh positif terhadap hasil belajar dan efikasi dirimemilikipengaruhpositifterhadaphasilbelajarsiswakelasXOTKPpadamatapelajarandasar-dasarprogramkeahliandiSMKNegeri1Patumbak.


Keywords


Sebagai Sumber Belajar, Efikasi Diri, Hasil Belajar

Full Text:

PDF

References


Ahmad Susanto, M. P. (2013). Teori belajar dan pembelajaran di sekolah dasar. Jakarta: Prenadamedia.

Alkaff, A. (2015). Pengaruh Penggunaan Internet sebagai Media Belajar Terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Prodi Ilmu Administrasi Negara Fisip Di Universitas Islam jember. Jurnal Paradigma Madani, 2(2), 127–154.

Bandura, A., & Freeman, W. H. (1997). Company. Self-Efficacy: The Exercise of Control. New York, NY: Worth Publishers.

Genjik, B., & Rosyid, R. (2016).

Pemanfaatan Internet Sebagai Sumber Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi.

Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Khatulistiwa, 5(11).

Gufron, N., & Risnawati, M. D. (2014). Teori-Teori Psikologi. Yogyakarta: Ar- Ruzz Media.

Kunandar, K. (2013). Penilaian autentik (Penilaian hasil belajar peserta didik berdasarkan Kurikulum 2013). Jakarta: Rajawali Pers.

Pertiwi, N. G. (2015). Pengaruh Self Efficacy Terhadap Hasil Belajar Pada Siswa Kelas V Sekolah Dasar Daerah Binaan IV Kecamatan Cilacap Selatan Kabupaten Cilacap.

https://lib.unnes.ac.id/21060/

Pulungan, I. (2017). Ensiklopedia Pendidikan. Media Persada.

Reddick, R., King, E., Ibrahim, M. D., & Maris, M. (1996). Internet untuk wartawan: Internet untuk semua orang. Yayasan Obor.

Riskon, A. (2016). Hubungan Keterampilan Pengelolaan Kelas Oleh Guru Dengan Hasil Belajar Siswa Pada Mata

Klasifikasi Berbagai Tipe Iklim Kelas X Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Sungai Ambawang Kabupaten Kubu Raya. IKIP PGRI PONTIANAK.

Siahaan, M. H. (2015). Pengaruh Penggunaan Internet Sebagai Media Belajar dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Ekonomi Siswa Kelas X IPS DI SMA Negeri 13 Medan Tahun Pembelajaran 2015/2016. UNIMED.

Sihaloho, L., Rahayu, A., & Wibowo, L. A. (2018). Pengaruh Efikasi Diri ( Self Efikasi ) Terhadap Hasil Belajar Ekonomi Siswa Kelas XI IPS SMA Negeri Se-Kota Bandung. 4, 62–70.

Simamora, P. R. T. (2019). Pengaruh Media Internet Terhadap Prestasi Siswa-Siswi di SMA Negeri 17 Medan. Jurnal Darma Agung, 27(1), 894–900.

Undang-undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003. (2003).

Zagoto, S. F. L. (2019). Efikasi Diri Dalam Proses Pembelajaran. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran, 2(2), 386–391.

https://doi.org/10.31004/jrpp.v2i2.6




DOI: https://doi.org/10.24114/judika.v11i2.41607

Article Metrics

Abstract view : 159 times
PDF - 137 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.