ANALISIS PENGARUH PENGUMUMAN STOCK BUYBACK TERHADAP HARGA SAHAM DAN RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2011-2016
Abstract
Abstrak
Penelitian ini berupa penelitian deskriptif kuantitatif dengan pendekatan event study. Populasi dari penelitian ini adalah seluruh perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia yang melakukan stock buyback tahun 2011-2016. Sampel yang digunakan sebanyak 66 perusahaan yang terdaftar di BEI yang diambil dengan menggunakan metode purposive sampling. Hasil penelitian menunjukkan harga saham dan return saham sebelum pengumuman stock buyback lebih rendah dari sesudah pengumuman stock buyback. Hal tersebut menunjukkan bahwa informasi pengumuman stock buyback direspon secara positif oleh investor. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa pengumuman stock buyback berpengaruh terhadap harga saham dan return saham perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2011-2016.
Kata Kunci : Stock Buyback, Harga Saham, Return Saham
Abstract
This research is descriptive quantitative research with the event study approach. The population of this study are all companies listed in Indonesia Stock Exchange that the stock-buyback year 2011-2016. The samples used were 66 companies listed on the Stock Exchange are taken by using purposive sampling method. The results showed stock prices and stock returns before the announcement of a stock buyback is lower than after the announcement of a stock buyback. It shows that the stock buyback announcement information responded positively by investors. Thus, it can be concluded that the announcement of a stock buyback effect on stock prices and stock returns of companies listed on the Indonesia Stock Exchange 2011-2016.
Keyword : Stock Buyback, Stock Price, Stock Return
Full Text:
PDFDOI: https://doi.org/10.24114/plans.v13i2.13313
Article Metrics
Abstract view : 396 timesPDF - 244 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.