HUBUNGAN BUDAYA ORGANISASI DAN MOTIVASI BERPRESTASI DENGAN PRESTASI BELAJAR PERENCANAAN PEMBELAJARAN

PANINGKAT SIBURIAN

Abstract


ABSTRAK

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan budaya organisasi dan motivasi berprestasi dengan pretasi belajar perencanaan pembelajaran mahasiswa Program Sarjana Kependidikan Bagi Guru dalam Jabatan (PSKGJ) Unimed di Nias Selatan pada tahun 2011. Metode penelitian ini adalah metode ex post facto karena datanya dikumpulkan setelah semua kejadian yang dipermasalahkan terjadi dengan jumlah subjek penelitian sebanyak 34 orang yang diambil dengan simple random sampling. Hasil penelitian menemukan ada hubungan positif dan berarti antara budaya organisasi dengan prestasi belajar perencanaan pembelajaran. Selain itu, hasil penelitian juga menemukan ada hubungan positif dan berarti antara motivasi berprestasi dengan prestasi belajar perencanaan pembelajaran mahasiswa Program Sarjana Kependidikan Bagi Guru dalam Jabatan (PSKGJ) Unimed di Nias Selatan.

Kata kunci: Budaya organisasi, motivasi, prestasi, perencanaan pembelajaran.

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.24114/jh.v1i2.1253

Article Metrics

Abstract view : 362 times
PDF - 247 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2014 PANINGKAT SIBURIAN

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Jurnal Handayani PGSD FIP UNIMED is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.