MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN MANAJEMEN WAKTU MELALUI LAYANAN PENGUASAAN KONTEN DENGAN TEKNIK KONTRAK PERILAKU PADA SISWA KELAS VIII-2 SMP N 5 TEBING TINGGI

S. Rosnetty Saragih

Abstract


ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui upaya dan keberhasilan dalam mengembangkan kemampuan manajemen waktu siswa melalui layanan penguasaan konten dengan teknik kontrak perilaku. Populasi penelitian yaitu kelas VIII SMP N 5 Tebing Tinggi yang berjumlah 224 siswa dan sampel yang berjumlah 28 siswa menggunakan purposeive sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner kemampuan manajemen waktu. Instrumen tersebut telah diujicobakan untuk digunakan dalam penelitian menggunakan validitas dengan rumus product moment oleh Pearson dan reabilitas instrument dengan rumus Alpha.Teknik analisis data yang digunakan yakni analisis deskriptif persentase dan Uji t (t-test). Hasil uji t, menunjukkan bahwa nilai thitung = 20,64 dan ttabel = 2,052, jadi nilai thitung > ttabel. Dengan demikian, simpulan dari penelitian ini yaitu kemampuan manajemen waktu siswa dapat dikembangkan melalui layanan penguasan konten dengan teknik kontrak perilaku.

Kata kunci: Manajemen Waktu, Layanan Penguasaan Konten.


Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.24114/sejpgsd.v7i3.9258

Article Metrics

Abstract view : 914 times
PDF - 1700 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


School Education Journal PGSD FIP UNIMED

Creative Commons License

School Education Journal PGSD FIP UNIMED is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

slot gacor slot