MENINGKATKAN EFEKTIFITAS BELAJAR GERAK DASAR PASSING BAWAH PADA PERMAINAN BOLA VOLLI DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA MODIFIKASI BALON

Tanjung Rajagukguk

Abstract


ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan  untuk memperbaiki pembelajaran Penjas Orkes sehingga anak mampu (terampil melakukannya). Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode Penelitian Tindakan Kelas yang terdiri dari satu siklus tindakan, mengunakan alat yang dimodifikasi sebagai sarana pengganti alat yang sesungguhnya  untuk melakukan permainan bola voli. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa kegiatan pembelajaran di kelas akan lebih memotivasi siswa jika siswa diberikan menggunakan peralatan yang beraneka ragam dan dilakukan dengan serentak di tengah lapangan olah raga. Dengan demikian peneliti dapat menyimpulkan bahwa belajar dengan menggunakan peralatan yang banyak dapat memacu semangat dan mempercepat kemampuan untuk melakukan gerak dasar passing bawah dalam cabang olah raga bola voli.

Kata Kunci : Efektifitas Belajar, Permainan Voli, Media Balon


Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.24114/sejpgsd.v7i4.8141

Article Metrics

Abstract view : 417 times
PDF - 359 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


School Education Journal PGSD FIP UNIMED

Creative Commons License

School Education Journal PGSD FIP UNIMED is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.